Dewiku.com - Banyak yang menganggap pasangan ideal adalah pria yang harus lebih tua dibanding si wanita. Tapi kalau sudah cinta, rasanya perbedaan usia bukan lagi jadi persoalan. Pasangan beda usia belasan tahun tak masalah.
Meski berbeda usia belasan tahun, deretan selebriti wanita ini membuktikan jika menjalin asmara dengan pria yang jauh lebih muda tak menjadi halangan bagi mereka. Siapa saja? Yuk, simak daftarnya berikut ini!
1. Muzdalifah dan Fadel Islami
Gagal menjalin rumah tangga bersama pedangdut Nassar tidak membuat Muzdalifah kapok untuk menjalin asmara lagi dengan pria yang lebih muda. Hubungan mereka sempat membuat heboh akhir 2018 lalu dan membikin netizen ragu. Tapi hal itu tak menyurutkan langkah Fadel yang lebih muda 15 tahun dari Muzdalifah untuk melamarnya.
2. Nunung dan Iyan Sambiran
Pada 2012 lalu, Nunung melangsungkan pernikahan untuk kali keempat dengan Iyan Sambiran, yang tak lain adalah manajernya sendiri. Iyan diketahui lebih muda 12 tahun dari Nunung.
3. Emma Waroka dan Bagoes Soeharto
Presenter sekaligus pemain sinetron Emma Waroka kini sudah berusia 43 tahun. Meski sudah kepala empat, Bagoes Soeharto yang lebih muda 16 tahun darinya tetap terpesona. Mereka sudah menjalin asmara selama 3 tahun dan makin mesra saja.
4. Elly Sugigi dan Irfan Sebastian
Wanita satu ini memang dikenal suka menjalin asmara dengan brondong. Setelah bercerai dengan Ferry Anggara, Elly diketahui menjalin asmara lagi dengan Irfan Sebastian yang berusia 20 tahun lebih muda. Sayang, hubungan keduanya harus kandas sebelum jenjang yang lebih serius.
Baca Juga
Itulah tadi beberapa selebriti yang punya pasangan beda usia belasan tahun. Bagaimana menurutmu?
Terkini
- Kenapa Banyak Perempuan Memilih Pria Lebih Dewasa? Ternyata Bukan Cuma Soal Umur
- Bumbu Masak Sachet Kini Masuk Festival Musik, Strategi Unik Dekati Generasi Muda
- Saat AI Ikut Campur Urusan Cinta Gen Z: Banyak Match, Tapi Hati Kok Tetap Sepi?
- Effortless Look untuk Perempuan Aktif, Cantik Tanpa Ribet Seharian
- Palet Global, Jiwa Lokal: Tren Warna 2026 yang Dekat dengan Gen Z
- Liburan Akhir Tahun Anti Ribet: Rumah Bisa Jadi Destinasi Paling Cozy
- Intim dan Membumi, Gender Reveal Alyssa Daguise dan Al Ghazali Tampil Serasi dalam Earth Tone
- Zero Post: Saat Gen Z Memilih Feed Kosong Demi Hidup Lebih Santai
- Nussa Kembali dengan Cerita Hangat, Tontonan Keluarga yang Mengajarkan Arti Janji
- Rahasia di Balik Micellar Water: Solusi Praktis Membersihkan Makeup Sehari-Hari