
Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Memang setiap manusia mempunyai sifat negatif. Tak ada manusia yang sempurna di dunia ini. Nah, sifat-sifat negatif ini sedikit banyak dipengaruhi oleh zodiak.
Salah satunya adalah sifat negatif Taurus yang susah hilang dan cenderung bikin ilfil. Diketahui memang sifat ini sudah menjadi karakter dan sangat melekat pada Taurus. Kira-kira apa saja, ya? Check this out!
1. Tak berhenti sebelum mendapatkan apa yang diinginkan

Salah satu sifat buruk zodiak Taurus adalah kurang bisa mengendalikan energinya. Kadang suka terlihat memaksakan kehendak demi apa yang diinginkan.
Baca Juga
Sebenarnya itu bisa menjadi motivasi atau pemicu untuk mengejar impian. Namun, kadang sifat ini bisa merepotkan orang lain juga.
2. Berbeda saat jatuh cinta
Ketika seorang Taurus sedang jatuh cinta. Zodiak ini akan rela memberikan apapun untuk orang yang dicintainya. Mereka akan kesulitan untuk berpikir jernih dan kerap dibutakan dengan cinta. Ini justru akan merugikan Taurus sendiri.
3. Terburu-buru dan tidak berpikir panjang
Sifat ini kadang bisa merugikan Taurus. Zodiak ini hanya ingin sesuatu yang praktis dan tidak ribet. Namun pola pikir sederhananya ini kadang membuatnya tampak terburu-buru.
4. Materialistis
Salah satu sifat negatif Taurus yang susah hilang adalah materialistis. Benar-benar menjadi sifat yang melekat erat pada Taurus, nih.
Mereka sosok yang memiliki sisi materilistis yang kuat. Zodiak Taurus memang mendewakan materi dan tidak malu akan hal ini. Namun, itu sebenarnya adalah ungkapan hati Taurus yang hanya ingin bersikap realistis di kehidupan mereka.
Terkini
- Kamu Terlalu Mandiri: Ketika Kemandirian Perempuan Masih Dianggap Ancaman
- Support System Seumur Hidup: Bagaimana Kakak Adik Perempuan Saling Menguatkan?
- Women News Network: Menguatkan Suara Perempuan dari Aceh hingga NTT
- Saatnya Berbagi Tugas di Dapur, Karena Memasak Bukan Hanya Tanggung Jawab Perempuan
- Lajang dan Bahagia: Cara Perempuan Menikmati Hidup Tanpa Tekanan Sosial
- Plan Indonesia dan SalingJaga Gelar Soccer for Equality, Dukung Kesetaraan Pendidikan Anak Perempuan NTT
- Paternity Leave Bukan Sekadar Cuti, Tapi Wujud Budaya Kerja yang Inklusif
- Koper Ringan, Gaya Baru Menjelajah Dunia Tanpa Beban
- Body Positivity vs Body Neutrality: Mana Jalan Terbaik Menerima Tubuh Apa Adanya?
- Wujud Kesetaraan di Dunia Transportasi, Kartini Masa Kini di Balik Kemudi