Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Dewiku.com - Berdasarkan ramalan zodiak hari ini, Sabtu (23/4/2022), zodiak Capricorn dan Aries disarankan untuk menghabiskan waktu beristirahat di rumah.
Bagaimana peruntungan zodiak lainnya? Untuk menjawab rasa penasaran Anda, berikut ramalan zodiak 23 April 2022 seperti melansir dari Horoscope.com.
1. Taurus
Untuk urusan keuangan, kamu harus bisa menanganinya seorang diri. Perhatikan setiap informasi yang ada dan jangan sembarangan dalam menandatangani kontrak.
Baca Juga
-
Anggunnya Erviera Syahnaz Maryam Lovienta Kenakan Scarf Hijab Minang Series Aqillah by Ria, Bisa untuk Ramadan & Lebaran
-
4 Tips Memilih Boneka untuk Anak yang Aman
-
Makin Dekat dengan Audiens Perempuan, Ini Peran TikTok dalam Membangun Bisnis
-
Rayakan Hari Kartini, Royal Ambarrukmo Yogyakarta Gelar Fashion Show Busana Muslim dari Batik
-
Hapus Stereotip, Social Bella Siap Dukung Perempuan untuk Berkarir di Industri Teknologi
-
Lancome Perkenalkan Idole, Parfum Feminin bagi Perempuan Modern dan Berdaya
2. Gemini
Suasana di rumahmu saat ini sedang terasa tegang. Lebih baik kamu menghabiskan waktu di kamar dan menghindar dari mereka. Jangan ikut campur dalam pertengkaran yang ada.
3. Cancer
Kamu akan merasa lebih bahagia jika melewati hari ini seorang diri dibandingkan bersama orang lain. Cari kegiatan untuk dilakukan seperti membaca buku atau menonton. Jauhi orang-orang yang suasana hatinya sedang buruk.
4. Leo
Ini akan menjadi hari yang membuatmu frustrasi, terutama berhubungan dengan masalah keuangan. Sudah saatnya bagimu untuk mengatur pengeluaran yang ada.
5. Virgo
Hari ini, kamu merasa bisa melakukan segalanya. Kamu sedang merasa berenergi. Namun, jangan habiskan semua energimu dalam satu hari saja. Nikmati hari ini.
6. Libra
Ini bukan hari yang baik untuk bepergian atau melakukan pekerjaan. Sudah saatnya kamu liburan dan menghabiskan waktu di rumah. Kamu bisa bersantai hari ini.
7. Scorpio
Ini bukan hari yang baik untuk berkumpul bersama teman-temanmu. Kalian hanya akan berakhir menggosipkan hal yang tidak perlu. Lebih baik kamu menjauh dari mereka.
8. Sagittarius
Berhati-hatilah hari ini, terutama dalam hal keuangan. Ada kemungkinan kamu mendapat informasi seputar keuangan, tapi informasi tersebut masih kurang lengkap.
9. Capricorn
Ini adalah waktu yang tepat untuk dihabiskan di rumah, terutama di atas kasur. Selama ini, kamu sudah banyak bekerja keras. Untuk itu, beri dirimu saat untuk beristirahat.
10. Aquarius
Ini adalah hari yang baik bagimu untuk urusan asmara. Jangan lupa untuk mengundang pasanganmu dan menghabiskan waktu bersama. Alternatif lainnya, kamu bisa menghabiskan hari ini dengan teman.
11. Pisces
Ini adalah hari yang tepat untuk dihabiskan di rumah dan berbenah-benah. Berhenti menunda apa yang harus kamu lakukan. Setelah selesai, suasana rumahmu akan terasa lebih baik.
12. Aries
Zodiak Aries sedang butuh beristirahat. Meski ada banyak tugas, kamu tetap butuh waktu istirahat. Kamu cukup menghabiskan hari ini di rumah dan melakukan hal-hal kecil.
Terkini
- Sextortion dan Sexploitation: Ketika Privasi Jadi Senjata Pemerasan di Era Digital
- Wifey Material: Ketika Perempuan Dituntut Jadi 'Istri Idaman'
- Nyaman dengan Diri Sendiri Berawal dari Perawatan Tepat Area Kewanitan
- Main Character Syndrome, Ketika Perempuan Merasa Jadi Pusat Semesta
- Go & Glow Fun Run 2025: Tetap Bugar dan Glowing dengan Aktivitas Seru
- Hot Girl Walk: Ketika Perempuan Jadi Lebih Bahagia Cuma Modal Jalan Kaki
- Self Gifting: Bukan Boros, Tapi Bentuk Apresiasi pada Diri Sendiri
- Lebih dari Sekadar Musik, Ada Pesan Pemberdayaan Perempuan dari JENNIE Lewat Album Ruby
- Cyberstalking Merusak Mental dan Fisik: Bagaimana Perempuan Bisa Melindungi Diri Mereka?
- Rahasia Tangguh: Kuasai Self-Compassion untuk Kesehatan Mental